Cara Membuat Sitemap Pada Blogger

khjlinks

 
Membuat Sitemap- Tips Blogger kali ini adalah cara membuat Sitemap pada Blogger. Sitemap sangat penting pada blog, terutama untuk menghindari Google Panda. Google Panda di buat oleh Google untuk memberi hukuman pada blog yang banyak artikel tidak berguna, terutama COPAS jika anda sering menggunakan trik itu, dan jika Google Panda tahu, pagerank akan diturunkan. Karena Google Panda sangat kesal terhadap blog yang mempunyai banyak artikel sampah. Cara menghindari hukuman dari Google panda adalah salah satunya memasang sitemap pada blog, sitemap berguna untuk mendapatkan index dari Google dan pada akhirnya masuk ke SERP Google lebih baik lagi.

Jika anda ingin memasang Sitemap ikuti cara di bawah ini:

1. Login ke www.google.com/webmasters/tools dengan akun anda
2. Jika anda sudah menambahkan blog anda ke Webmaster, klik alamat blog anda yang mau dipasang sitemap
3. Klik Pengoptimalan>> Peta Situs
5. Klik TAMBAHKAN/UJI PETA SITUS>> Masukan Sitemap dengan format feeds/posts/default jika anda ingin menambahkannya lagi, klik lagi dan masukan format ini atom.xml?redirect=false&start-index=1&max-results=500

 6. Klik Mengirim Peta Situs
7. Selesai.

Bagi yang ingin bertanya silahkan tanyakan di kotak komentar di bawah ini.


Keyword:
cara membuat blog website gratis, cara membuat website dengan blogspot, cara membuat website resmi, contoh cara membuat website, cara membuat website blogspot, cara membuat google site, cara membuat tempat iklan di blog, cara membuat iklan di blogspot, cara membuat sitemap website, cara membuat iklan di blogger, cara membuat sitemap blog, cara membuat sitemap pada blogspot, cara membuat sitemap di blogger, cara membuat sitemap di blog, cara membuat sitemap blogger, cara membuat sitemap di blogspot, cara membuat sitemap blogspot, cara membuat iklan di blog


Update Terkait: Cara Membuat Sitemap Pada Blogger