Langkah pertama: Masuk ke halaman ini http://www.blogcrowds.com/resources/parse_html.php
Langkah kedua: Memasukkan kodenya dan tekan tombol parse.
Langkah terakhir: Menerapkan kodenya
Setelah menekan tombol parse maka halaman akan loading dan akan memunculkan kode yang sudah diparse, silahkan anda copy kode tersebut dan paste-kan pada tempat sesuai selera anda, bisa di bawah post atau di mana saja.
Penjelasan: Apakah memparse kode Adsense itu melanggar kebijakan
Banyak orang khawatir akan akun Adsensenya dibanned karena memparse kode iklan. Karena di Google AdSense tertuliskan salah satu peraturan yaitu tidak boleh mengubah isi dan kode iklan Adsense tersebut, maksudnya mengubah kode yaitu memodifikasi isi kode tersebut, namun jika kita memparse kode tersebut maka itu tidak sama sekali mengubah isi kode tersebut, kita hanya memparse kode itu agar bisa dibaca oleh browser tetapi isinya tetap sama. Saya yakin jika orang Google itu jenius dan sudah memikirkan bahwa kode tersebut harus diparse terlebih dahulu agar bisa dipasang di HTML. Jika Adsense melanggar kita memparse kode iklan, maka seharusnya Adsense sudah menyediakan kode iklan yang bisa dipasang di HTML terlebih dahulu.



